Sunday, 30 August 2009

ISLAM..

Agama Islam merupakan agama yang mengandungi ajaran-ajaran yang menyeluruh dan sempurna. Ia bukan hanya menekankan masalah ukhrawi, bahkan juga masalah duniawi. Begitu juga masalah kemasyarakatan yang menyangkut mengenai kehidupan manusia di dunia, Islam memberikan tuntutannya yang baik berdasarkan wahyu Allah.